Friday, July 23, 2010

MEMBUAT IKON SENDIRI DI WINDOWS XP

Kita akan terkejut ketika tahu betapa mudahnya membuat ikon sendiri di Windows XP.
Caranya:
Klik Start –> All Programs –> Accessories –> Paint. Pada menu Image, klikAttributes. Ketik 32 untuk Width dan Height dan pastikan pilih Pixelsdibawah Units. Lalu klik OK untuk membuat dokumen baru 32×32 pixel.
Sekarang kita bisa tambahkan warna atau masukkan foto yang sudah diciutkan terlebih dahulu menjadi 32×32 pixel dengan cara copy-paste. Jika sudah selesai buka menu File dan klik Save As. Gunakan kotak dialog untuk memilih dimana kita akan menyimpan file kita lalu berikan nama yang diikuti dengan akhiran “.ico” (tanpa tanda kutip) dan klik Save. (Ekstensi “.ico” memberitahu Windows bahwa itu adalah file icon.)

No comments :

Post a Comment

Jangan lupa komentarnya yaaah ;D
Bisa juga comment as Anonymous(Tanpa nama), jika tidak ada akun atau blog. Bisa juga mengomentari dengan Akun Facebook di kolom paling bawah :)

Your Comment (Facebook or Yahoo)